Ecoprint Tembindigo
Nindy Arumdita 15 Mei 2023 10:27:03 WIB
Sesuai namanya, ecoprint berasal dari kata eco atau ekosistem yang berarti lingkungan hayati atau alam dan print artinya cetak. Ecoprint merupakan salah satu teknik pewarnaan tekstil kontemporer, Teknik pewarnaan tersebut menggunakan bahan alami diantaranya seperti bunga, batang, daun, dan akar yang tidak menghasilkan limbah yang berbahaya bagi lingkungan. Sistem dengan menjiplak dedaunan dan kemudian merebusnya, mirip seperti proses pembuatan batik, maka sering juga disebut batik ecoprint. Namun, motif yang dihasilkan oleh wsistem ecoprint ini lebih kontemporer dibandingkan batik yang digambar ataupun dicetak dengan motif batik yang klasik. Lokasi gallery berada di Pedukuhan Tembi Kalurahan Timbulharjo. Hasil produksi dari ecoprint tersebut telah menembus pasar internasional
Komentar atas Ecoprint Tembindigo
Formulir Penulisan Komentar
GAPOKTAN TIMBULHARJO
PROFIL KALURAHAN
MUSIK HARI INI
Pengumuman
Tautan
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Gantangan Satria Rajawali Piala Lurah Timbulharjo
- Survey Kepuasan Masyarakat ( SKM ) Semester IV Tahun 2025
- Apel Pamong Staf Kalurahan Timbulharjo
- Penyusunan RDKK Gapoktan Tani Makmur Kalurahan Timbulharjo
- Penguman hasil seleksi Lowongan Pamong Kalurahan Timbulharjo Formasi Dukuh Gatak
- Pelaksanaan Test Lowongan Pamong Kalurahan Timbulharjo Formasi Dukuh Gatak
- Kegiatan Pembekalan Peserta Lowongan Pamong Kalurahan Timbulharjo Formasi Dukuh Gatak Timbulharjo.
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License















